CREDIBLE ADVISOR PROFILE
Associate Agency Director
YULI ANITA


Latar Belakang
Sebelum join di Prudential saya bekerja sebagai konsultan dan wakil pialang berjangka selama 6.5 tahun, dan setelah menikah ikut suami dinas ke luar kota memutuskan untuk menjadi Ibu rumah tangga
Mengapa Saya bergabung sebagai Advisor
Pada waktu itu saya baru mulai hijrah, alasan kuat saya pada saat bergabung adalah pengen sekali bisa wisata religi (umroh + haji) bareng suami dan keluarga dan pastinya punya persiapan dana pensiun di hari tua nanti.
Visi & Misi
Membantu dan memberikan pelayanan yang terbaik dengan sepenuh hati, ikhlas dan bertanggung jawab, serta mengutamakan kepetingan nasabah.
Sebagai Advisor pekerjaan saya adalah mengedukasi masyarakat tentang pentingnya arti Asuransi. Pastinya banyak tantangan di lapangan saya jalani dengan enjoy, karena bagi saya sebagai advisor profesi ini adalah pekerjaan yang sangat mulia dan sangat berpahala sekali, karena beramal tidak mesti dengan uang, tapi dengan memberikan kesadaran bagi masyarakat, karena sebaik baik nya orang adalah yang bermamfaat bagi orang lain.
Dan sebagai leader, membantu team agar bisa berkarir, memiliki passive income, dan bisa sukses bareng.
Pencapaian yang diraih
Agency Contest Hongkong winner
Pru Premier Club Bali